Senin, 25 Januari 2010

JADWAL KERJA BAKTI

Kerja bakti perdana sudah dilaksanakan pada hari Minggu tanggal 24 Januari 2010. Meski rencana ini sempat tertunda karena ada beberapa kendala, diantaranya kesibukan pengurus, up date data warga, masalah pengambilan data Pilkada 2010, dan pertimbangan akhir tahun banyak warga yang cuti atau pulang kampung. Adapun jadwalnya kami gilir per bulan setiap blok dengan target kebersihan saluran air/ got depan rumah dan area sekitar blok warga. Untuk jadwal kerja bakti sebagai berikut: Setiap hari Minggu jam 8 pagi sampai selesai.
1. 24 Januari di blok D 82.
2. 21 Pebruari di blok D 83
3. 21 Maret di blok D 95
4. 25 April di blok D 96.
5. 23 Mei di blok D 81
6. 20 Juni di blok D 98, Pasum dan area gedung serba guna, termasuk pembuatan taman.
Kami dari KRT dan seksi Kes-Ling, mohon partisipasi warga baik tenaga,material,dana maupun konsumsinya.

Rabu, 20 Januari 2010

Cangkokan Pohon Mangga

Pada tanggal 17 Januari 2010 ,hari Minggu penanaman pohon mangga perdana sudah ditanam 3 batang di depan rumah warga, D81/18,D81/19 dan D81/22. Ini bibit induk dari Pa' Oman dan Pa' Dadan. Bagi warga yang ingin menanam di depan rumah silahkan daftar antrian ke RT untuk dapat nomor prioritas. Untuk selanjutnya pencangkokan bibit sudah dibuat lagi sebanyak 10 batang dari pohon milik Pa' Sahat Sipayung dan masih di lanjutkan, selagi musim hujan.

Senin, 11 Januari 2010

JADWAL RONDA WARGA RT 03 RW 05 PCI 2010 /1

Tanggal 2/01/'10

1. Subhi D83/05
2. Suwandi D95/02
3. Helmi Efendi D82/08
4. Suyitno D96/01
5. Darman Subekti D83/17
6. Iwan Maulana D 98/03
7. Agus Dewa J. D81/14
8. Sudarta D82/03
9. Parlindungan D82/06
10. Popon Isman D82/10
11. Budi Utomo D83/15

Tanggal 9/1/'10

1. Alexander Seno D 96/04
2. Thamrin D 95/04
3. Nurhadi Sutopo D 98/02
4. Fathoni D83/04
5. Lukman Hakim D81/11
6. Pujiharso D83/24
7. Erfan Yusup D82/06
8. Suwahyu D95/08
9. Rasbani D81/03
10. Nanda D82/17

Tanggal 16/1/'10

1. Adikora U. D95/03
2. Dedi Sutardi D81/05
3.Toto Apriyanto D98/01
4. Rimson T. D82/20
5. R. Benni B. D96/01
6. Tri Joko S. D81/17
7. Aad Admuladi D83/02
8. Rudi Santoso D81/01
9. Wiwi Supryadi D83/12a
10. Reinhard S. D82/22

Tanggal 23/1/'10

1. Sahat S. D81/02
2. Alhaq D82/19
3. Alopang G. D95/06
4. Dadan D98/07
5. Sentot S. D95/12
6. Wilson S. D83/19
7. H.Sri Murwono D95/05
8. Cecep A.K D82/16
9. Oman A. D81/20
10. Budiono W. D83/12

Tanggal 30/1/'10

1. Heriyanto D81/08
2. Wahyu K. D83/16
3. Turgas S. D95/11
4. Syarif H. D83/10
5. Suwandoyo D81/12
6. Anang Djuhana D82/05
7. Asep Siswanto D96/08
8. Karsino D81 /21
9. Winarjo D82/09
10. Taufik D81/19

Tanggal 6 Peb '10

1. Edi Junaedi D81/18
2. Andi Ertadi D98/06
3. Agus Priyanto D82/18
4. Halomoan S. D82/01
5. Asep Sugih D83/03
6. Syafuansyah D95/12
7. Dance Lumenta D83/08
8. Issurahman D82/11
9. Riplon T. D96/09
10. Dindin M. D81/10

Tanggal 13 Peb'10

1. Agus S. D82/04
2. Priyanto D81/09
3. Nonot S.H. D82/12
4. Sarmulia P. D95/07
5. Santoso D96/07
6. Sunarto D82/21
7. H.Endi R. D81/12a
8. Limchitat D83/14
9. Djamaludin D96/10
10. Hendrik D83/07

Tanggal 20 Peb'10

1. Arif Fatkh. D83/22
2. Andri/Pram D82/12a
3. Hamzah Y. D81/22
4. Maman S D95/09
5. Indrajaya D82/02
6. Sukirman D81/04
7. Kwanlianhwa D96/06
8. Dahlan H. D81/15
9. Teguh W. D82/15
10. Febri D83/07

Senin, 28 Desember 2009

Data base warga RT dan Pilkada 2010

Pendataan warga untuk data base RT 03 dan Pilkada 2010 sudah diedarkan per tanggal 20 Desember 2009. Diharapkan warga kerjasamanya agar data terkumpul dengan segera,untuk diserahkan ke kelurahan. Adapun data pemilih / pilkada 2010 terdata di RT 03 kita ada 224 pemilih, termasuk pemilih pemula dan lama. Dengan jumlah pemilih perempuan 113 orang dan laki-laki 111 orang.

Senin, 21 Desember 2009

Pengajian Remaja Putra / 2

Pengajian Remaja Putra telah dilakukan kemarin Minggu, 20
Desember 2009. Jam 16:00 di rumah pa Oman / bu Evi A. / mamah Asep.
Adapun materinya ..

Sabtu, 19 Desember 2009

Pengajian 1 Muharam 1431 H

Alhamdulillah pengajian perdana ke pengurusan Rt periode 2009 - 2011 sudah dilaksanakan di depan rumah Bu Evi A. anggota sie Rohani, samping rumah Pa Rt, sayang pa' Rt tidak bisa hadir di awal karena ada jadwal kerja lembur, setelah selesai baru tiba. Mudah-mudahan ke depannya bisa mengikuti.

Senin, 14 Desember 2009

Kegiatan Rt 03

Pada tanggal 13 Desember 2009. Seperti biasa mengadakan kegiatan kerja bakti spontanitas di area pos ronda . Jobnya masih melanjutkan babat rumput, perawatan tanaman sukun, mangga dan rambutan. Ada sumbangan 1 pohon kluwih dari pa' Karsino. Untuk pohon jagung mudah2an awal tahun baru bisa membakarnya dan akan dilanjut tanam kembali. Sementara singkong perlu 6 bulan panennya.
Ada pun yang hadir adalah : pa' Asep Siswanto, pa' Karsino, pa' Teguh W, pa' Suwahyu, pa' Subhi dan pa' Taufik Arrahman.
Untuk peralatan pos ronda yang sudah dilengkapi adalah :
1. Jam dinding
2. Sapu pel
3. Sapu ijuk
4. Pengki
5. Ember
6. Sapu lidi
Dan perlengkapan masih di lanjut sesuai dengan kebutuhan.
Dihari yang sama pula pada jam 16:00 telah di adakan pengajian remaja putra di rumah sie rohani bu Evie A. Mudah2an kedepannya bisa rutin dengan materi yang menarik dan peserta yg banyak .